Polisi Terapkan Perlakuan Berbeda, Penangkapan Nurul Fahmi Sangat Berlebihan - Suara Medan | Info Medan Terkini

Polisi Terapkan Perlakuan Berbeda, Penangkapan Nurul Fahmi Sangat Berlebihan


Polisi Terapkan Perlakuan  Berbeda, Penangkapan Nurul Fahmi Sangat Berlebihan

SUARAMEDAN.com - Penangkapan yang dilakukan Polres Jakarta Selatan terhadap seorang Guru nurul Fahmi pada saat Aksi unjuk Rasa di depan Mabes Polri menimbulkan polemik dan menambah permasalahan baru di negeri ini yang sudah sedemikian gaduh.

Aktivis Hukum dan HAM Harry Kurniawan menilai penangkapan terhadap guru ngaji tersebut di nilai sangat berlebihan. Pasalnya menurut Fahmi, di tengah banyaknya kasus kriminal, korupsi dan masih banyak kasus lain yang belum terungkap, mengapa POlisi mengurusi kasus yang remeh temeh begini.
Persoalan Bendera, kata Harry sudah ada Undang-undangan yang mengaturnya yakni UU no 24 tahun 2009, tentang Bendera, Bahasa dan lambang Negara serta Lagu Kebangsaan.
"Kalau tidak sesuai dengan ukuran Benndera, jangan di anggap semua sebagai Bendera, hanya sebatas kain merah putih" ungkap Harry.

Harry yang merpakan Sekjen SH Advocasy Center menyayangkapan penangkapan Fahmi yang di nilai berlebihan. Apa lagi Fahmi tidak mengetahui tentang adanya larangan tentang penulisan Bendera.

Subscribe to receive free email updates:

loading...

0 Response to "Polisi Terapkan Perlakuan Berbeda, Penangkapan Nurul Fahmi Sangat Berlebihan"

Post a Comment